Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)
Madrasah Hebat Bermartabat
Tahun Pelajaran 2024-2025
PENDAFTARAN SISWA ONLINE
Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) Online merupakan salah satu produk aplikasi MTs AL Basyari yang diciptakan untuk mempermudah pendaftran siswa. Aplikasi ini digunakan untuk melaksanakan penerimaan siswa baru. PPDB Online mampu memfasilitasi proses penerimaan peserta didik baru mulai dari pendaftaran calon peserta didik hingga pengumuman hasil kelulusan.
Manfaat Secara Umum
Meningkatkan mutu layanan pendidikan.
Menciptakan sistem penerimaan siswa baru yang terintegrasi, akurat dan transparan
Melaksanakan penerimaan siswa baru dengan lebih praktis dan efisien.
Menyediakan basis data sekolah yang akurat.
Memberi fasilitas akses informasi bagi masyarakat dengan cepat, mudah dan akurat.
Multi user (Dapat diakses orang banyak)
Web Based (diakses melalui browser : Google Chrome, Mozzilla, dll)
Manfaat Bagi Sekolah
Efisiensi pembiayaan dalam melaksanakan penerimaan peserta didik baru
Meningkatkan reputasi sekolah
Mengurangi resiko terjadinya KKN
Tersedianya sebuah basis data terintegrasi bagi Pihak Sekolah bahkan hingga Pihak Kementerian Pendidikan
Manfaat Bagi Pendaftar
Mempermudah untuk mengikuti pendafaran siswa baru
Mempermudah akses informasi penerimaan siswa baru
Meningkatkan ketertiban kemudahan dalam proses penerimaan siswa baru
Oleh sebab itu Stake Holder MTs-SA AL Basyari Sendang Mulyo merancang Pendaftaran Siswa Online (PSO) untuk memudahkan para orang tua dan calon siswa untuk melakukan pendaftaran.
Adapun langkah-langkah dan petunjuk mengisi formullir online sebagai berikut :
* Siapkan Kartu Keluarga
* Siapkan Raport untuk melihat NISN
* Calon siswa wajib menggunakan email yang masih aktif
* Bukti pendaftaran akan dikirim ke email anda
* Pemilik Email boleh Orang Tua, Kakak, Sepupu dan lainya, email masih aktif
* Upload Berkas sesuai permintaan jika ada
* Setelah Anda selesai mengisi formulir Online anda.
* Tekan tombil KIRIM. Muncul jawaban "Terimakasih Pendaftaran Anda Sudah kami Terima"
* Simpan Bukti Pendaftaran Anda dan atau cetak Bukti Pendaftaran
silakan klik daftar pada tombol di bawah ini
Anda juga dapat mendaftar melalui Android
Ayooooooooooooooooo Buruan Daftar
Bukti Pendaftaran siswa yang telah mendaftar dan akan terkirim secara otomatis pada Email yang digunakan untuk Mendaftar.
Simpan Baik-baik Dokumen seperti diatas Download dan Cetak
Cek Kotak Msuk Email Anda
Eiiiiiiit tentunya email yang masih aktif.
Jangan Lupa Siapkan Email nya untuk mencetak Bukti Pendaftrannya
Tutorial Aplikasi
Tonton Video Cara Pendaftaran Online
Gunakan Android Anda untuk klik link diatas Mudah Kok
Contact Person :
SUHARTOYO, S.Pd.I : 0819-0652-0508
AGUS RIYANTO, S.Kom : 0813-7947-4430
NANA SAMSUDIN, S.Pd.I : 0813-7788-8144
MUKAROMAH, S.Pd : 0858-0925-6682
ALI MASYKUR, S.Kom : 0812-7177-9699
ZIYANATUS SYARIFAH, : 0831-6822-2689
HARDI, SH : 0857-8922-9112
ALI IMRON, S.Pd : 0857-8932-6927
TANTI YULIANI, S.Pd : 0838-7833-3600
ENDANG FARIDA, S.Sos : 0831-6891-5246
SUPARMAN, S.Pd.I : 0813-6949-7056
atau SILAHKAN ISI FORM PENDAFTARAN ONLINE DIBAWAH INI
di bawah ini adalah Contoh Bukti Pendaftaran Online Anda